Pembuatan ETF di pasar primer

Pembuatan ETF di pasar primer
Photo by Tyler Prahm

ETF sebagai produk turunan (derivative) di pasar modal, dan di dunia ETF dikenal dengan adanya pasar primer dan juga pasar sekunder, yang mana primer berarti kita membuat basket secara langsung, pada saat itu, dibantu oleh dealer partisipan dan manajer investasi yang mengeluarkan ETF, emiten yang menjadi underlying asset didalamnya akan dibeli dan menjadi milik kita sesuai dengan harga saham pada saat ETF dibuat, kemudian jadilah unit-unit ETF yang kemudian masuk ke portofolio investor.

Read more →

Memilih ETF yang cocok dengan tujuan keuangan

Memilih ETF yang cocok dengan tujuan keuangan

Seperti halnya reksa dana saham konvensional, produk ETF juga banyak dijual, meski secara produk belum sebanyak reksa dana saham, karena mekanisme yang berbeda dibanding dengan reksa dana konvensional, ETF yang ada di bursa memiliki tema yang berbeda-beda, dan tentunya berujung dengan konstituen yang berbeda pula.

Read more →

Dimana dan cara membeli ETF

Dimana dan cara membeli ETF
Photo by Sigmund from Unsplash

Membeli unit ETF bisa semudah membeli lembar saham, karena memang pembelian ETF ini mengikuti hari dan jam bursa buka, dan bisa diperjualbelikan seperti halnya saham, nah, bagaimana dan dimana bisa membeli unit ETF ?

Read more →

ETF: Mengenal pasar primer dan pasar sekunder

ETF: Mengenal pasar primer dan pasar sekunder
Photo by Alex Hudson from Unsplash

Di dalam dunia ETF dikenal ada 2 jenis pasar, pasar primer (Primary Market) dan pasar sekunder (Secondary Market), perbedaan mencolok dari kedua pasar ini adalah bagaimana unit ETF diperjualbelikan, dan bagaimana unit dibuat.

Read more →